Title | ANALISIS PERBANDINGAN PRODUK JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DAN PRODUK ASURANSI KESEHATAN DI INDUSTRI DITINJAU DARI ASPEK MANFAAT DAN PROSEDUR PELAYANAN |
---|---|
Author | ENY NUR AZIZAH |
Date Issued | 08/22/2016 |
Subject | JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DAN ASURANSI KESEHATAN |
Abstract | Penyelenggaraan jaminan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia diamanatkan dalam Undang-Undang Dasar (UUD) Tahun 1945 Pasal 28 H dan Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan. Kedua Undang-Undang tersebut menyatakan bahwa kesehatan adalah hak fundamental setiap penduduk dan setiap penduduk berhak mendapatkan pelayanan kesehatan. Sebagai upaya tindak lanjut perbaikan akan penyelenggaraan jaminan sosial yang telah ada, pemerintah pun kemudian membentuk Undang-Undang No.40 Tahun 2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN). Salah satu program SJSN adalah Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Produk JKN memberikan manfaat program managed care yang sama dengan produk Asuransi Kesehatan di industri nasional sehingga dikhawatirkan produk JKN akan mematikan produk Asuransi Kesehatan di industri nasional. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan produk JKN dan produk Asuransi Kesehatan di industri nasional. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang dilakukan dengan melakukan studi literatur dan kuesioner. Hasil penelitian ini adalah produk JKN telah memiliki manfaat dan prosedur pelayanan yang baik namun dalam pelaksanaannya masih banyak yang harus diperbaiki sehingga sesuai dengan harapan masyarakat luas. |
Name : | BAB 1 Pendahuluan-min.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 1.45 MB | Description : | Bab 1 |
Name : | BAB 2..pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.77 MB | Description : | bab 2 |
Name : | BAB 4..pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 1.57 MB | Description : | Bab 4 |
Name : | BAB III.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.80 MB | Description : | bab 3 |
Name : | BAB 5.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.93 MB | Description : | bab 5 |
Name : | daftar pustaka.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.26 MB | Description : | daftar pustaka |
Name : | hal.judul.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.87 MB | Description : | halaman judul |
Name : | lampiran.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 1.66 MB | Description : | lampiran |
Repository Admin | 01 Apr 2021
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis faktor – faktor yang mempengaruhi laba usaha asuransi harta benda di PT Tri Pakarta Cabang Sudirman periode 2013-2017. Terdapat dua...
Repository Admin | 01 Apr 2021
Repository Admin | 06 Sep 2021
Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) yang dilaksanakan pada
tanggal 5 Juni 2021 ini, didasarkan pada masalah lingkungan yang sudah melanda
Bumi kita saat ini , yaitu terjadinya peningkatan...
Repository Admin | 16 Jun 2021
PT Adonai Reinsurance Brokers (API RE) is a reinsurance broker with strong desire to deliver added value to enable our clients in expanding their underwriting capabilities and in managing their financ...
Repository Admin | 01 Apr 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji pengaruh mobile application tmconnect dan sales training terhadap kinerja tenaga penjualan asuransi. Penelitian ini dilakukan di PT Tokio Marine L...
Repository Admin | 01 Apr 2021
Admin | 24 Jun 2021
This study aimed to find out the influence of income contribution and investment of
tabarru’ participant fund reserve at syariah AmanahJiwa Giri Artha life insurance
company. The population in this...
Repository Admin | 01 Apr 2021
Repository Admin | 01 Apr 2021
Risk is an uncertainty that can cause a loss. The risk of an accident will always be there. Accident is an unfortunate incident that happens unexpectedly and unintentionally, typically resulting in da...
Repository Admin | 23 Mar 2021
Peluang kebangkrutan pada sebuah perusahaan asuransi diartikan sebagai suatu keadaan dimana total beban klaim yang harus dibayarkan lebih besar jumlahnya daripada pendapatan premi ditambah modal awal...
Repository Admin | 18 Nov 2021
Peralihan musim kemarau ke musim hujan ditandai dengan perubahan cuaca yang terjadi secara cepat dan tiba-tiba. Fenomena ekstrim serupa itu biasanya berupa perubahan cepat cuaca. Pagi hingga siang pan...
Repository Admin | 02 Sep 2021
Repository Admin | 01 Apr 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan kinerja karyawan terhadap kepuasan nasabah khususnya pada nasabah asuransi kendaraan bermotor di PT Andika Mitra Sejati (Insur...
Repository Admin | 08 Jan 2024
Penulisan laporan ini dibuat sebagai salah satu syarat kelulusan mata kuliah magang
profesi yang ada pada semester 7 ini. Magang ini bertujuan untuk menambah pengalaman serta
mempersiapkan diri da...
Repository Admin | 01 Apr 2021
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis faktor – faktor yang mempengaruhi laba usaha asuransi harta benda di PT Tri Pakarta Cabang Sudirman periode 2013-2017. Terdapat dua...
Repository Admin | 01 Apr 2021
The report of working practices this provides information about procedures the insurance claims of motor vehicles in Dayin Mitra General Insurance Company. Every insurance company would create a new i...
Repository Admin | 14 Jun 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendapatan premi neto
asuransi kebakaran dan beban klaim neto asuransi kebakaran terhadap hasil
underwriting asuransi kebakaran. Penelitian dilakuk...
Repository Admin | 24 Jun 2021
PT Asuransi Central Asia Divisi Syariah merupakan perusahaan yang begerak di
bidang asuransi kerugian yang didirikan sejak tahu 2004. Broker merupakan salah
satu saluran distribusi yang dipilih dan...
Repository Admin | 02 Sep 2021
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala karuniaNya sehingga Laporan Pengabdian Kepada Masyarakat ini berhasil diselesaikan. Pengabdian Kepada Masyarakat ini mengambil...
Repository Admin | 15 Jun 2021
An insurance broker is a professional that helps consumers and business research and select the best insurance policies for life, health, property and automobile protection, An insurance broker work f...