Analisis Pengaruh Kualitas Bengkel Dan Kinerja Karyawan Bengkel Terhadap Pencapaian Target Penyelesaian Klaim Kendaraan Bermotor PT Chubb General Insuranc

Shinta Dewi Ansi Setiawan

Full Item Records

Title Analisis Pengaruh Kualitas Bengkel Dan Kinerja Karyawan Bengkel Terhadap Pencapaian Target Penyelesaian Klaim Kendaraan Bermotor PT Chubb General Insuranc
Author Shinta Dewi Ansi Setiawan
Abstract Indonesia Pada perusahaan yang diteliti telah mengalami penurunan jumlah penerimaan klaim, namun pencapaian target kerja klaim yang diukur Clasing Ratio tetap tidak tecapui mulai dari tahun 2012-2016. Karcna dari jumlah klaim yang selesai dan jumlah klaim yang di tagihkan oleh bengkel dan suplier rekanan tidak sesuai dengan SOP dari Perjanjian Kerja Suma. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas bengkel dan kinerja karyawan bengkel terhadap pencapaian target penyélesaian klaim keudaraan bermotor di divisi/departement klaim PT Chubb General Insurance Indonesia. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan cara deskriptif. Studi deskriptif digunakan untuk memperkirakan parameter tertentu dalam suatu populasi dengan teknik pengumpulan data melalui quistionaire yang discbar kepada tertanggung yang telah menyelesaikan klaim perbaikan kendaraan di bengkel rekanan Chubb wilayah Jakarta. Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi (R2) memperoleh nilai R-Square sebesar 0,469 atau sebesar 46,9%. Artinya bahwa Kualitas Bengkel dan Kinerja Karyawan Bengkel secara bersama-sama memberikan kontribusi terhadap Pencapaian Target Penyelesaian Klaim sebcsar 46,9%, scdangkan sisanya 53,1% dipengaruhi oleh variabel lain diluar model penelitian. Kualitas Bengkel dan Kinerja Karyawan Bengkel secara bersama-sama (simultan) berpengaruh terhadap Pencapaian Target Penyelesaian Klaim di PT. Chubb General Insurance Indonesia sebesar 46,9%. Kata kunci : klaim, kualitas bengkel, asuransi,
Date Issued 06/13/2019
Subject Kualitas Produk Kinerja Karyawan

Files in this item

Name : BAB 1.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.59 MB Description : Bab 1
Name : BAB 2.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 1.32 MB Description : Bab 2
Name : BAB 3.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.84 MB Description : Bab 3
Name : BAB 4.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.94 MB Description : Bab 4
Name : BAB 5.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.39 MB Description : Bab 5
Name : DAFTAR PUSTAKA.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.28 MB Description : DAFTAR PUSTAKA
Name : LAMPIRAN - 1.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.94 MB Description : Lampiran
Name : LAMPIRAN - 2.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.36 MB Description : lampiran 2
Name : LAMPIRAN - 3.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.39 MB Description : lampiran 3
Name : LAMPIRAN - 4.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.31 MB Description : lampiran 4
Name : LAMPIRAN - 5 DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 0.31 MB Description : lampiran 5
Name : HALAMAN JUDUL1.pdf Format : PDF Please Sign in to download file
Size : 1.00 MB Description : JUDUL
Sign In to your Acccount



Most Viewed

PENGARUH PENDAPATAN PREMI, KLAIM, HASIL INVESTASI DAN PROFIT TERHADAP PERTUMBUHAN ASET PADA PT ASURANSI KREDIT INDONESIA (PERSERO)

Admin | 04 Aug 2021
To be able to carry out its functions properly, financial institutions must have sufficient capital, maintain the quality of its assets properly, be managed properly and be operated based on the prin...

ANALISIS PERBANDINGAN PREMI ASURANSI JIWA BERJANGKA DENGAN SUKU BUNGA STOKASTIK DAN SUKU BUNGA KONSTAN TERKAIT PENENTUAN PREMI YANG LEBIH MURAH

Admin | 10 Aug 2021
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan dari premi tahunan netto berdasarkan suku bunga stokastik dan konstan dan untuk mengetahui suku bunga manakah yang lebih murah untuk digunakan d...

PENGARUH FASILITAS RAWAT INAP DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN KELAS 3 PESERTA BPJS KESEHATAN DI RSPAD GATOT SOEBROTO JAKARTA

Admin | 10 Aug 2021
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh fasilitas rawat inap dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pasien di kelas 3 peserta BPJS Kesehatan. Data menggunakan data primer dan sekunder d...

KOMPARASI PERHITUNGAN KONTRIBUSI PADA PENYELESAIAN KLAIM UNTUK MATERIAL DAMAGE PADA PROPERTY ALL RISKS POLICY DAN POLIS STANDAR ASURANSI KEBAKARAN INDONESIA

Admin | 24 Aug 2021
This thesis discusses the comparative calculation to the settlement of claims for material damage on the Property All Risk Policy and the Indonesia Standard Fire Insurance Poliy at PT KSK Insurance....

PENGARUH BIAYA KLAIM BRUTO DAN BIAYA AKUISISI TERHADAP PREMI BRUTO LINI BISNIS CONTRACTORS’ ALL RISK PERIODE TAHUN 2012- 2017 PADA PT ASURANSI PURNA ARTHANUGRAHA (ASPAN)

Admin | 05 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh dan seberapa besar pengaruh variabel Biaya Klaim Bruto dan Biaya Akuisisi terhadap penentuan premi bruto pada lini bisnis Asuransi konstruksi....

KEMAMPUAN GENERAL ENGLISH CONVERSATION-SKILL MAHASISWA STMA TRISAKTI SEMESTER II TAHUN 2021

Repository Admin | 01 Sep 2021
This research is a way to ilustrate a general picture of a teaching achievement of a lesson. The purpose of this research is to find out The Ability of STMA Trisakti Students’ General Engish Conversat...

PENGARUH PERKEMBANGAN VOLUME PENJAMINAN, JUMLAH KLAIM, DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP PENDAPATAN IMBAL JASA KAFALAH PADA PT PENJAMINAN JAMKRINDO SYARIAH (PERIODE JANUARI 2015 - DESEMBER 2017)

Admin | 03 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh dan seberapa besar pengaruh variabel Volume Penjaminan , Jumlah klaim, dan Biaya Promosi terhadap pendapatan imbal jasa kafalah pada pada pe...

ANALISIS PERHITUNGAN INCURED BUT NOT REPORTED (IBNR) DENGAN MENGGUNAKAN METODE TRIANGLE METHOD DAN METODE LOSS RATIO METHOD DALAM PERHITUNGAN LOSS RATIO PRODUK ASURANSI PROPERTY ALL RISK (PAR) DI PT MNC ASURANSI INDONESIA

Admin | 09 Aug 2021
This Research analyzes how the Insurance Company’s handling of claims affecting decision for extending a contract (renewal). Good managed company charasteristics are able to handle claims properly,...

PELAKSANAAN SKKNI BIDANG PERASURANSIAN UNTUK FUNGSI DASAR BIDANG PEMASARAN PERUSAHAAN PIALANG ASURANSI : STUDI KASUS DI PT NUSANTARA INSURANCE BROKER & CONSULTANT

Repository Admin | 19 Aug 2021
Munculnya SKKNI menjelaskan bahwa industri broker asuransi memiliki skema bagi pekerja mengenai tugas dan kewajiban yang harus dilakukan dalam upaya memenuhi kebutuhan pekerja untuk menjawab pertumbu...

Most Downloaded

IMPLEMENTASI BLANKET CONTRACTORS' ALL RISKS DI PT ASURANSI TUGU PRATAMA INDONESIA, TBK

Repository Admin | 01 Apr 2021
The implementation of a construction project is one of the activities that it has high risk. Risks to construction projects can result in damage to physical construction and losses to the parties invo...

PROSES PENERBITAN POLIS ASURANSI HEAVY EQUIPMENT DI PT ASURANSI FPG INDONESIA

Repository Admin | 01 Apr 2021
PT Asuransi FPG Indonesia is a general insurance company that has many insurance products, one of which is Heavy Equipment Insurance. Heavy equipment insurance is insurance products that provide prote...

HUBT]NGAN MOTWASI DAN KOMPENSASI DENGAN PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT ASURANSI CAKRAWALA PROTEKSI

Repository Admin | 03 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mencari hubungan motivasi dan kompensasi dengan prestasi kerja karyawan PT Asuransi Cakrawala Proteksi baik secara parsial maupun simultan. Adapun variabel bebas dalam p...

ANALISIS PERHITUNGAN TARIF PREMI DITINJAU DARI PENETAPAN FAKTOR YANG BERPENGARUH DI PT ASURANSI JIWA XYZ (TAHUN 2017 & 2018)

Admin | 03 Aug 2021
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor yang paling mempengaruhi penetapan tarif premi di PT Asuransi Jiwa XYZ. Data sekunder diperoleh dari data tarif premi pada tahun 2017. Penelitian ini...

PENGARUH TINGKAT PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN KLAIM TERHADAP PEMILIHAN POLIS KENDARAAN (STUDI KASUS GRAB CAR JAKARTA SELATAN)

Admin | 03 Aug 2021
Pengaruh Tinggkat Pengetahuan dan Pengalaman Klaim Terhadap Pemilihan Polis Kendaraan (Studi Kasus Grab Car Jakarta Selatan). Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui bagaimana pengaruh Tingkat Penge...

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN SEBELUM PENJUALAN DAN KUALITAS PELAYANAN SETELAH PENJUALAN DENGAN PENDAPATAN PREMI LANGSUNG PADA PT ASURANSI STACO MANDIRI (KANTOR CABANG UTAMA)

Admin | 05 Aug 2021
This thesis is about connection quality service pre sales and quality service pasca sales with direct premium income of PT Asuransi Staco Mandiri (Bough Office). This thesis researches to find out i...

HUBUNGAN PENDAPATAN PREMI AGEN DAN BROKER DENGAN PENINGKATAN PREMI ASURANSI SURETY BOND DI PT. BOSOWA ASURANSI CABANG FATMAWATI

Admin | 12 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pendapatan premi agen dan broker dengan peningkatan premi asuransi surety bond. Penelitian dilakukan terhadap perusahaan asuransi PT. Bosowa Asuran...

PENGARUH HASIL INVESTASI DAN LOSS RATIO TERHADAP LABA/RUGI PERUSAHAAN PADAPT ASURANSI JIWA TASPEN

Admin | 16 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil investasi dan loss ratio terhadap laba rugi perusahaan pada PT Asuransi Jiwa Taspen. Penelitian dilakukan dengan menggunakan laporan keuangan...

PENGARUH FAKTOR BUDAYA, SOSIAL, PRIBADI, DAN PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN PRODUK ASURANSI MIKRO PERSONAL ACCIDENT (PA) PADA PT ASURANSI XYZ

Admin | 24 Aug 2021
Understanding of consumer behaviour is absolutely necessarry especially at insurance world that is so rapidly and quickly create higher intensity of competition, ad it became important for makerkete...

PENGARUH PENDAPATAN AGEN DAN PENDAPATAN BROKER TERHADAP PENDAPATAN PREMI BRUTO ASURANSI KENDARAAN BERMOTOR PT QBE GENERAL INSURANCE CABANG JAKARTA UTARA PERIODE TAHUN 2007-2016

Putri Melati Kresna Dewi | 22 Jun 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui menguji pengaruh pendapatan agen pendapatan broker terhadap pendapatan premi bruto asuransi kendaraan bermotor PT QBE General Insurance Cabang Jakarta Utara...