Title | HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA PERUSAHAAN DENGAN LOYALITAS KONSUMEN PADA PRODUK ASURANSI KEBAKARAN DI PT ASURANSI CENTRAL ASIA CABANG DUTA MERLIN |
---|---|
Author | DEBIE KOSTARIKA |
Date Issued | 06/24/2021 |
Subject | KUALITAS PELAYANAN, CITRA PERUSAHAAN, LOYALITAS |
Abstract | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kualitas pelayanan dengan loyalitas konsumen, mengetahui hubungan citra perusahaan dengan loyalitas konsumen, mengetahui hubungan antara kualitas pelayanan dan citra perusahaan dengan loyalitas konsumen dan mengetahui berapa besar presentase hubungan antara kualitas pelayanan dan citra pemsahaan dengan loyalitas konsumen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatiE hasil dan kesimpulan penelitian ini menunjukkan bahwa: terdapat hubungan antara Kualitas Pelayanan (Xi) dengan Loyalitas Konsumen (Y) yang dibuktikan dengan thitung> t,abel (2,116 > 1,99125). Terdapat hubungan antara Citra Perusahaan (X2) dengan Loyalitas Konsumen (Y) yang dibuktikan dengan thitung > ttabel (6,471 < 1,99125). Selanjutnya terdapat hubungan antara kualitas pelayanan (Xi) dan citra perusahaan (X2) dengan loyalitas konsumen (Y). Hal ini terlihat pada nilai Fhi,ung> Ftat,ei (81,970 > 3,11). Dari hasil pengolahan dan komputerisasi menggunakan program SPSS diperoleh nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,680. Hal ini menunjukkan bahwa loyalitas konsumen (Y) dapat dipengaruhi oleh kualitas pelayanan (Xi) dan citra perusahaan (X2) sebesar 0,680 atau 68%, sedangkan 0,320 sisanya atau 32% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini. Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Citra Perusahaan, Loyalitas Konsumen |
Name : | hal.judul-compressed.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.40 MB | Description : | halaman judul |
Name : | bab 1.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.16 MB | Description : | bab 1 |
Name : | bab 2.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.28 MB | Description : | bab 2 |
Name : | bab 3.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.24 MB | Description : | bab 3 |
Name : | bab 4.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.23 MB | Description : | bab 4 |
Name : | bab 5.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.11 MB | Description : | bab 5 |
Name : | DAFTAR PUSTAKA.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.12 MB | Description : | daftar pustaka |
Name : | LAMPIRAN.pdf | Format : | Please Sign in to download file | |
---|---|---|---|---|
Size : | 0.35 MB | Description : | lampiran |
Admin | 10 Aug 2021
Reserves is a very important for running business well in
insurance industry. A company without establishing reserves in their
financial report would not be able to stabilize their business and
com...
Admin | 01 Jul 2021
Fraud has been serious problem in henlth insuramce, this is because it can lead to higher in health insurance premiumms and prolong the claints process. Technological changes und the loopholes in the...
Repository Admin | 06 Sep 2021
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan kasih sayang-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan laporan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) ini. Adapun k...
Admin | 03 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji hubungan
pemahaman tentang risiko dan persepsi tentang asuransi dengan minat membeli
produk asuransi mikro di RW 03 desa Pakunden Kabupaten Bany...
Admin | 09 Aug 2021
The research objectives is to determine the influence of Quality Service and
Benefit Product ASRI of Company Productivityin Central Asia Insurance, PT for
Latumenten Branch. Thus, to measure how big...
Repository Admin | 05 Aug 2021
This thesis examines the total assets and equity of the net premium income in PT Asuransi Jasaraharja Putera. Aspects of this study were 1) total assets, 2) equity capital, and 3) net premium income....
Admin | 24 Aug 2021
Bancassurance kegiatan mendistribusikan produk asuransi melalui bank, saluran
distribusi ini membantu bank untuk mendapatkan keuntungan berupa imbal jasa dan
juga membantu bank dalam melindungi agun...
Repository Admin | 15 Jun 2021
The work practices Report discusses Renewal procedure an motor vehice insurance policies in PT Asuransi Bhakti Bhayangkara Jakarta Branch 2. Renewal 25 the most important part in achieving the product...
Admin | 04 Aug 2021
To be able to carry out its functions properly, financial institutions must have
sufficient capital, maintain the quality of its assets properly, be managed properly and be operated based on the prin...
Repository Admin | 09 Aug 2021
This thesis examines the effect of service quality policy closure and settlement of claims on Client satisfaction of motor vehicle insurance in PT KSK Insurance Indonesia. This thesis researches to fi...
Admin | 04 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan Premi Reasuransi dan Premi
Penutupan Langsung terhadap Hasil Underwriting. Penelitian dilakukan terhadap
perusahaan asuransi PT Asuransi Tri Pakart...
Putri Melati Kresna Dewi | 15 Jun 2021
Everyone who do not have financial capacity, buying a house in eash is an obstacle. One alternative is funding from banks tike housing loan. In order to avoid the occurrence of bad credit the bank pro...
Admin | 10 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jasa perantara dan premi netto
terhadap hasil underwriting periode 2012-2016. Penelitian di PT Jasa Raharja Putera Cabang Kelapa Gading. Metode yang...
Admin | 24 Aug 2021
The problem in this research is: How is mapping of products portfolios motor
vehicles sharia by XYZ Insurance using Matrix Boston Consulting Group (BCG).
The purpose of this study is: to analyze map...
Repository Admin | 02 Sep 2021
Proses kegiatan asuransi tidaklah seperti yang dibayangkan kebanyakan orang. Premi yang masuk ke perusahaan asuransi masih akan dibayarkan kembali ke perusahaan reasuransi sebagai penanggung ulang. Pe...
Repository Admin | 01 Apr 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja dan komunikasi terhadap kinerja underwriter di PT Asuransi Cakrawala Proteksi. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan bagian...
Admin | 03 Aug 2021
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh pendapatan
premi neto, beban klaim neto, dan hasil investasi terhadap laba komprehensif pada
PT Reasuransi Nasional Indonesia pada ta...
Admin | 04 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji hubungan perhatian
terhadap asuransi dan persepsi tentang asuransi dengan minat masyarakat Rw 03
desa Cilangkap Kabupaten Purwakarta untuk beras...
Admin | 05 Aug 2021
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara komisi agen dan biaya
promosi dengan pendapatan premi. Penelitian dilakukan pada perusahaan asuransi PT.
Asuransi Umum Videi. Metode yang...
Admin | 05 Aug 2021
Life insurance Industry is one of the Industry under Financial Services Authority
(OJK) that is currently improving. One of the life insurance companies that has the
largest number of agents in Indo...